- Lipat syal menjadi kurang lebih 3 inci lebarnya. Lipatan terserah Anda, bisa rapi atau berkesan messy.
- Kemudian buat ikatan simpul yang longgar pada bagian tengah syal.
- Pasang syal pada kepala Anda dengan posisi simpul terletak ditengah depan kepala Anda.
- Ikatkan ujung syal pada bagian kepala belakang.
- Selesai! Sangat mudah dan praktis.
Sumber: abeautifulmess
No comments:
Post a Comment