Gaya bohemian atau yang disebut juga new boho, akhir-akhir ini kembali menjadi tren di kalangan pencinta fashion. Gaya bohemian yang merupakan refleksi dari gaya hidup kaum gipsy yang berjiwa bebas dan dimanis sangat mewakili spirit kebebasan bagi para muda mudi sekarang ini, yang salah satunya adalah kebebasan dalam berpenampilan.
Variasi warna dan motif serta tekstur etnik merupakan paduan yang tepat untuk busana gaya bohemian. Tatanan rambut lurus digerai yang sederhana namun dilengkapi dengan aksesoris rambut seperti bando, scarf atau kepang juga merupakan ciri dari gaya bohemian ini. Berikut ini cara memasang scarf bagi Anda yang ingin memiliki tatanan rambut sebagai pelengkap gaya bohemian Anda.
Sumber: Molly
No comments:
Post a Comment